25 Januari, 2014

Karang di Perairan Ohoililir Tual Maluku Tenggara

 Keadaan Karang Berdasarkan hasil pemantauan, kondisi terumbu karang di lokasi ini dikategorikan dalam kondisi Sedang, dimana persentase karang hidupnya sebesar 45 % yang didominasi oleh jenis karang bercabang dan karang massif (gambar), adapun persentase karang yang telah mati sebesar  3 %,  karang mati yang telah ditumbuhi alga sebesar 10 %, sedangkan persentase patahan karang sebesar 20 %, hal ini mengindikasikan bahwa pada lokasi ini pernah ada kegiatan pengeboman terumbu karang.





















 Penyelaman pada hari ini tgl 10 Nopember 2013 di Sekitar perairan Ohoililir  Tual Maluku Tenggara

 Foto Oleh  : Mukhtar, A.Pi, M.Si

Kepala Stasiun Pengawasan SDKP Tual


Tidak ada komentar: